Minggu, 17 Maret 2019

Keseruan Mengikuti Reading Challenge ODOP

RCO atau Reading Challenge ODOP merupakan salah satu program kegiatan yang ada dalam komunitas One Day One Post (ODOP). Komunitas menulis melalui grup WA.


Dalam program ini peserta diharuskan membaca buku sesuai ketentuan yang ada. Lalu membuat tugas yang diberikan oleh panitia sesuai batas waktu yang telah ditentukan. Jika dalam kurun waktu tersebut peserta gagal menyelesaikan tugas. Maka siap-siaplah untuk didepak dari grup RCO.

Seru ya? Banget. Karena dengan begini kita jadi disiplin dalam membaca. Enggak serunya? Tentu ada. Tapi cukup of the record sajalah.

Harapan Untuk RCO ke depannya?

- Semoga RCO terus berlanjut sampai selamanya. 
- Tantangannya harus lebih menantang. 
- Kalau bisa selama tantangan, buku yang dibaca harus yang sama jenisnya.

Rasanya itu saja perlu digarisbawahi. Lainnya tak ada masalah kok.


#RCO
#ODOP
#Readingchallengeodop
#level5tantangan3
#kesanpesan


7 komentar:

  1. Balasan
    1. Betul Mas. Meski belum tentu bisa ikutan lagi... hehehehe

      Hapus
  2. Salam kunjungan dan follow :)

    BalasHapus
  3. Semangat mbaakk. Saya follow Blog nya

    BalasHapus
  4. Semoga bisa melewati challenge ya dengan gemilang ya mbak

    BalasHapus
  5. Challenge yang menarik,, peraturan nya gak setengah² yak,, semangat mba

    BalasHapus